Belajar Warna Lewat Bermain: Mainan Interaktif Seni Warna untuk Anak Usia Dini di Rutaba Al-Fath
Sumedang – 19 Desember 2025. Kegiatan pengembangan mainan interaktif berbasis seni warna dilakukan di Rutaba Al-Fath, Ciptasari, Kecamatan Pamulihan, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, sebagai bagian dari upaya menghadirkan media belajar […]
Gerobak Sampah untuk Menjawab Persoalan Lingkungan di RW 07 Jayamekar
Bandung – Januari 2026. Pengelolaan sampah rumah tangga masih menjadi persoalan nyata di RW 07 Desa Jayamekar. Hingga kini, proses pengangkutan sampah masih sangat bergantung pada tenaga manusia, sementara kondisi […]
Perancangan Rak Sepatu Multifungsi untuk Menunjang Kebutuhan Aktivitas Duduk dan Penyimpanan di Pos PAUD Fathonah
Bandung – 23 Desember 2025. Telah dilaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat oleh Program Studi S1 Desain Produk Universitas Telkom di Pos PAUD Fathonah, Kabupaten Bandung, Jawa Barat. Tim yang terdiri […]
Mahasiswa Desain Produk Tel-U Juara 2 Nasional Kategori Health & Beauty, Inpack Design Competition 2025
CONGRATULATIONS 🎉 Mahasiswa Desain Produk Telkom University Ardhita Rizqi Salsabila Hartono, Juara 2 Nasional Kategori Health & Beauty, Indonesia Packaging Design Competition 2025 yang di selenggarakan oleh Teknik Grafika Penerbitan […]
Sharing Session International Activity Prodi S1 Desain Produk
Program Studi S1 Desain Produk dan Kriya (Textile & Fashion) Telkom University menggelar kegiatan Sharing Session International Activity pada hari Selasa 27 Mei 2025 di Galeri Fakultas Industri Kreatif, lantai […]